Berita

  • Pemerintah DesaTajun laksanakan Perayaan Rahina Tumpek Uye .

    25 Maret 2023 13:41:39 WITA Admin
    Pemerintah DesaTajun laksanakan Perayaan Rahina  Tumpek Uye .
    Menindaklanjuti Instruksi Gubernur Bali Nomor 3 Tahun 2023 tentang perayaan rahina Tumpek Uye dengan upacara Segara Kerthi, pada hari ini Sabtu ( 25/03 ) bertempat di Pura Puseh Desa Adat Tajun, Perbekel Tajun bersama seluruh jajaran Perangkat Desa, BPD, Ketua TP.PKK Desa Tajun beserta anggota ,Staf ..selengkapnya

  • Posyandu Seruni Banjar Dinas Bayad.

    24 Maret 2023 21:08:22 WITA Admin
    Posyandu Seruni Banjar Dinas Bayad.
    Hari ini Jumat ( 24/3 ) bertempat di Banjar Dinas Bayad telah selesai dilaksanakan kegiatan Posyandu Seruni. Sebanyak 11 balita yang hadir untuk mendapatkan pelayanan kesehatan,Imunisasi dan pemberian makanan tambahan ( PMT ). Kegiatan Posyandu didampingin oleh Tenaga Kesehatan Puskesmas Kubutambahan ..selengkapnya

  • Posyandu Anggrek Banjar Dinas Bakungan

    16 Maret 2023 14:52:49 WITA Admin
    Hari ini Kamis (16/3) bertempat di Banjar Dinas Bakungan, telah selesai dilaksanakan kegiatan Posyandu Anggrek. Sebanyak 32 balita yang hadir untuk mendapatkan pelayanan kesehatan, Imunisasi dan pemberian makanan tambahan ( PMT ). Kegiatan Posyandu didampingi oleh Bidan Desa ,PL-KB dan Kader KPM. ..selengkapnya

  • Sosialisasi BPJS Ketenagakerjaan Non Pegawai.

    10 Maret 2023 21:31:42 WITA Admin
    Sosialisasi BPJS Ketenagakerjaan Non Pegawai.
    Hari ini Jumat ( 10/3 ) Bertempat di ruang Rapat Kantor Perbekel Tajun telah selesai dilaksanakan kegiatan sosialisasi BPJS ketenagakerjaan. Kegiatan di buka langsung oleh bapak Perbekel Tajun ( I Gede Agustawan,S.H ) dan dihadiri oleh Ketua BPD beserta anggota, Kelian Desa Adat Tajun beserta Prajuru, ..selengkapnya

  • LAPORAN PERTANGUNGJAWABAN APBDES TAHUN 2022

    10 Maret 2023 08:48:28 WITA Admin
    LAPORAN PERTANGUNGJAWABAN APBDES TAHUN 2022
    ..selengkapnya

  • Desa Tajun Laksanakan Kelas Ibu Hamil tahap ke II.

    09 Maret 2023 12:56:08 WITA Admin
    Desa Tajun Laksanakan Kelas Ibu Hamil tahap ke II.
    Hari ini Kamis ( 9/3 ) bertempat di Kantor Perbekel Tajun telah selesai dilaksanakan kegiatan Kelas Ibu Hamil tahap ke II. Sebanyak 12 orang peserta yang hadir untuk diberikan pemahaman dan edukasi tentang kesehatan kehamilan, senam Ibu Hamil dan pemberian makanan tambahan. Kegiatan tersebut difasilitasi ..selengkapnya

  • Informasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun 2023

    08 Maret 2023 11:24:17 WITA Admin
    Informasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun 2023
    ..selengkapnya

  • Desa Tajun selenggarakan kegiatan Kelas Ibu Hamil.

    04 Maret 2023 16:02:57 WITA Admin
    Hari ini Sabtu ( 4/3 ) bertempat di Kantor Perbekel Tajun, telah selesai dilaksanakan kegiatan kelas ibu hamil. Sebanyak 14 orang peserta yang hadir untuk mengikuti kegiatan tersebut. Dalam kesempatan itu juga sekaligus diberikan makanan tambahan dan Susu. Kegiatan tersebut dipandu langsung oleh tenaga ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Kalender Bali

Sukai Kami

Please Bantu Kami, Like This !!!

×

Lokasi Tajun

tampilkan dalam peta lebih besar